Senin, 22 Oktober 2012

Topologi Token Ring

Topologi Ring (Cincin) merupakan pemetaan jaringan komputer yang bentuknya seperti cincin yaitu bulatan melingkar berbentuk rangkaian titik yang masing-masing terhubung ke dua titik lainnya dimana berperan dalam menghubungkan semua komputer.
topologi ring (cincin)
Ciri-ciri Topologi Ring (Cincin)
  • Setiap terminal dalam Topologi Jaringan Ring adalah repeater yang mempu melakukan 3 fungsi yaitu Penyelipan data yaitu proses data dimasukkan kedalam saluran transmisi, penerimaan data yaitu proses terminal yang dituju telah mengambil data dari saluran, pemindahan data yaitu proses kiriman data diambil kembali oleh terminal pengirim karena tidak ada terminal yang menerimanya.
  • Cincin berfungsi hampir sama dengan concentrator sebagai pusat berkumpul ujung kabel untuk setiap komputer terhubung.
Kelebihan Topologi Ring (Cincin)
  • Hemat kabel jaringan.
  • Tidak akan terjadi bentrokan atau tabrakan pengiriman data.
Kekurangan Topologi Ring (Cincin)
  • Jika terjadi gangguan satu titik node mengakibatkan semua jaringan terganggu.
  • Sulit mendeteksi gangguan dan kerusakan yang terjadi.
  • Pengembangan jaringan agak kaku.

COMMENTS :

Don't Spam Here

2 komentar to “Topologi Token Ring”

bermanfaat , membantu

Unknown mengatakan...
on 

Penjelasan yang sangat singkat, padat dan jelas tentang Topologi Ring. Akan lebih lengkap lagi jika disertai dengan gambar penerapan topologinya di dunia nyata. Terima kasih.

Jangan lupa kunjung blog sederhana saya di:
www.ahmadsi2b.blogspot.co.id

dan kunjungi pula :
www.atmaluhur.ac.id

AhmadSI2B mengatakan...
on 

Posting Komentar

 

Copyright © 2011 Topologi Prambanan | Powered by Blogger .

Switch to mobile web Switch to simple view